Postingan

MAKALAH FUNGSI DAN RUANG LINGKUP ADMINISTRASI PENDIDIKAN

Gambar
Mata Kuliah Adminstrasi dan supervisi pendidikan   Dosen pengampuh Karno Ariyanto MAKALAH FUNGSI DAN RUANG LINGKUP ADMINISTRASI PENDIDIKAN                    Disusun Oleh: Karina Martini 1911123748 Kelas: 2C P.B.Indo PRODI PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU 2020 KATA PENGANTAR Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Alhamdulillahi rabbil aalamiin, segala puji dan syukur kami ucapkan kehadirat Allah  SWT, Rabb seluruh sekalian alam. Sehingga atas izin-Nya lah kami dapat menyelesaikan makalah dengan judul Fungsi dan Ruang Lingkup Administrasi Pendidikan dalam mata kuliah Administrasi dan supervisi pendidikan.Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurahkan kepada junjungan kita, yakni Nabi Muhammad SAW, keluarga, para sahabat, dan seluruh pengikutnya hingga akhir zaman. Disini kami  menyada...

TEORI-TEORI ADMINISTRASI PENDIDKAN

Nama    : Karina Martini Nim      : 1911123748 Kelas    : 2C P.B.Indo Dosen   : Karyo Ariyanto, M.Pd TEORI-TEORI ADMINISTRASI PENDIDIKAN A. Teori Klasik Teori klasik berasumsi bahwa pekerja atau manusia itu bersifat rasional, berpikir logik a , dan kerja merupakan suatu yang diharapkan. Salah satu teori klasik adalah manajemen ilmiah yang dipelopori Federik W. Taylor. Sasaran pada pendekatan ini adalah kemakmuran maksimum bagi pengusaha dan karyawan. Selanjutnya Prinsip Studi Waktu dipelopori oleh Gilbreth menyatakan bahwa semua usaha yang produktif diukur dengan studi waktu secara teliti. Berdasarkan studi waktu muncul Prinsip Hasil Upah yaitu upah diberikan harus sesuai dengan hasil yang besarnya ditentukan dari studi waktu. Pelopor klasik yang lain yaitu Henri Fayol yang menyatakan ada 5 pedoman manajemen yaitu: perencanaan, pengorganisasian, pengkomandoan, pengkordinasian, dan pengawasan. Prinsip-prinsip pokok menur...